Senin, 17 Oktober 2016

Lettuce Romaine Hidroponik

Romaine merupakan sayuran yang masih termasuk selada. Romaine masuk kedalam varietas longifolia, yang merupakan varian lettuce yang tumbuh oval memanjang dengan ujung atas (kepala) yang makin besar. Romaine terdiri dari 2 jenis, yaitu romaine hijau dan romaine merah. Berikut Ini wujud romaine:

Umur panen romaine yakni 30-40 hari dari pembenihan atau penyemaian benih. Ciri-ciri tanaman romaine siap panen adalah daun dewasa hijau tua, bergelombang, dan permukaan kasar.

Salah satu jenis benih yang sering digunakan dalam bertanam romaine hidroponik adalah Benih Selada Romaine – Quality Seeds. Berikut ini gambar produknya:

Jika Anda tertarik menanam benih romaine diatas, bisa langsung mengunjungi website:
www.hidroponikshop.com

Sumber Informasi:
- Trubus Edisi 535
- My Trubus
- Bertanam Sayuran Hidroponik Ala Paktani Hydrofarm


EmoticonEmoticon